Implementasi Algoritma Bi-Linear Search untuk Pencarian Kode Buku Berbasis Web

Authors

  • Adha Mashur Sajiah Teknik Informatika Universitas Halu Oleo
  • Vina Olyvia Yunita Ismail Teknik Informatika Universitas Halu Oleo
  • Sutardi Teknik Informatika Universitas Halu Oleo
  • Natalis Ransi Teknik Informatika Universitas Halu Oleo

DOI:

https://doi.org/10.33772/jfe.v7i3.22

Keywords:

Algoritma Bi-Linear Search, Algoritma Sequential Search, Buku, Perpustakaan

Abstract

Perpustakaan sekolah harus dikelola dengan baik agar dapat memberi pelayanan yang baik kepada anggota dan petugas perpustakaan, maka dibuatlah sistem pencarian kode buku berbasis web. Tujuan dari penelitian ini adalah membangun aplikasi pencarian kode buku berbasis web menggunakan algoritma Bi-Linear Search. Bi-Linear Search bekerja pada daftar elemen yang diurutkan dan tidak diurutkan, pencarian menyebar di kedua ujung daftar item. Penelitian ini membuktikan bahwa hasil pencarian kode buku di data bagian akhir list menunjukkan bahwa metode Bi-Linear Search memiliki selisih waktu yang lebih baik dan signifikan dibandingkan dengan metode Sequential Search. Sedangkan pada pencarian data di awal dan di tengah list tidak ada perbedaan signifikan.

Downloads

Published

2022-08-30

How to Cite

Sajiah, A., Ismail, V., Sutardi, & Ransi, N. (2022). Implementasi Algoritma Bi-Linear Search untuk Pencarian Kode Buku Berbasis Web. Jurnal Fokus Elektroda : Energi Listrik, Telekomunikasi, Komputer, Elektronika Dan Kendali), 7(3), 178–184. https://doi.org/10.33772/jfe.v7i3.22