Otomasi Proses Pengaturan Kualitas pH dan Kekeruhan Air untuk Water Cooling Furnace

Authors

  • Fachrur Razy Rahman Politeknik Industri Logam Morowali
  • Muhammad ridwan septiawan Politeknik Industri Logam Morowali
  • Amiruddin Politeknik industri logam morowali
  • Tambi Program Studi S-1 Teknik Elektro, Fakultas Teknik, Universitas Halu Oleo
  • Wa Ode Zulkaida Program Studi S-1 Teknik Elektro, Fakultas Teknik, Universitas Halu Oleo

DOI:

https://doi.org/10.33772/jfe.v7i4.37

Keywords:

air, standar, PLC, Mikrokontroler, Sensor, Kekeruhan, pH.

Abstract

Abstract  — The use of clean water according to standards to cool the furnace at the Ferronickel Department of PT. Indonesian Tsingshan Stainless Steel (PT. ITSS) is a very important thing to be applied. This is due to one of the causes of scale and corrosion, including the turbidity and pH values ​​of the water that do not match the standard of clean water. This study uses several main components for automation which are controlled using a Siemens S7-300 PLC as a master control, and an Arduino microcontroller which functions to collect data from the Turbidity sensor readings (water turbidity), and the pH sensor. This PLC controls the input components, namely the start button, stop button and limit switch button as well as the output components, namely the AC solenoid valve and the stirrer motor. The results obtained vary based on the turbidity value of the water before processing. The results of the data obtained when the water has been processed are turbidity < 25 NTU and pH 6.5 - 8.5. This is in accordance with the data used by the industry, especially PT. ITSS. Keyword — water, standard, PLC, Microcontroller, Sensor, Turbidity, pH.

 

Abstrak  —  Penggunaan air bersih yang sesuai standar untuk mendinginkan furnace pada Departemen Ferronickel PT. Indonesian Tsingshan Stainless Steel (PT. ITSS) menjadi suatu hal yang sangat penting untuk diaplikasikan. Hal ini disebabkan salah satu penyebab kerak dan korosi diantaranya adalah nilai kekeruhan dan pH air yang tidak sesuai standar air bersih. Penelitian ini menggunakan beberapa komponen utama untuk otomasi yang dikendalikan menggunakan PLC Siemens S7-300 sebagai master control, dan mikrokontroler arduino yang berfungsi untuk mengumpulkan data hasil pembacaan sensor Turbidity (kekeruhan air), dan sensor pH. PLC ini mengendalikan komponen input yaitu start button, stop button dan limit switch button serta komponen output yaitu solenoid valve ac dan motor pengaduk.  Adapun hasil yang diperoleh bervariasi berdasarkan nilai kekeruhan air sebelum diproses. Hasil data yang didapatkan ketika air telah diproses yaitu kekeruhannya < 25 NTU dan pHnya 6,5 – 8,5. Hal ini sesuai dengan data yang digunakan industri terutama PT. ITSS.        

Downloads

Published

2022-11-30

How to Cite

Rahman, F. R., septiawan, M. ridwan, Amiruddin, Tambi, & Wa Ode Zulkaida. (2022). Otomasi Proses Pengaturan Kualitas pH dan Kekeruhan Air untuk Water Cooling Furnace. Jurnal Fokus Elektroda : Energi Listrik, Telekomunikasi, Komputer, Elektronika Dan Kendali), 7(4), 224–230. https://doi.org/10.33772/jfe.v7i4.37